Author name: admin

jenis kayu tahan air

5 Jenis Kayu Tahan Air yang Cocok untuk Furniture Outdoor

Untuk furniture outdoor, dibutuhkan jenis kayu yang tahan air. Ketahanan ini penting karena area outdoor sering terpapar air hujan setiap hari. Tanpa ketahanan tersebut, kayu outdoor akan cepat lapuk dan berjamur. Indonesia memiliki aneka ragam jenis kayu yang kuat, awet, serta tahan terhadap air. Jika Anda mencari kayu yang cocok untuk keperluan outdoor, berikut beberapa […]

5 Jenis Kayu Tahan Air yang Cocok untuk Furniture Outdoor Read More »

furniture kayu cafe

8 Furniture Kayu Estetik untuk Cafe yang Disukai Pengunjung

Industri cafe dan restoran tidak lagi hanya berbicara soal rasa makanan. Dalam beberapa tahun terakhir, ruang usaha F&B berkembang menjadi ruang pengalaman, di mana furniture kayu untuk cafe berperan besar dalam membentuk suasana dan kesan pertama pengunjung. Banyak orang memilih cafe dari tampilannya terlebih dahulu, bahkan sebelum membaca menu. Interior yang menarik membuat pengunjung betah,

8 Furniture Kayu Estetik untuk Cafe yang Disukai Pengunjung Read More »

5 Warna Cat Kayu Favorit untuk Rumah Minimalis

Rumah minimalis menekankan kesederhanaan dan fungsi, sehingga elemen yang digunakan benar-benar dipilih seperlunya. Karena itu, pemilihan bentuk, ukuran, material, hingga warna furniture perlu dipertimbangkan dengan hati-hati agar ruangan tetap terasa rapi dan nyaman. Warna cat kayu berpengaruh besar pada suasana ruang. Bukan hanya soal terlihat menarik atau tidak, tetapi juga bagaimana warna tersebut membuat ruangan

5 Warna Cat Kayu Favorit untuk Rumah Minimalis Read More »

kayu bangkirai

8 Jenis Kayu Lokal Indonesia yang Sering Digunakan untuk Furniture

Indonesia memiliki kekayaan kayu lokal yang luar biasa. Kayu-kayu ini tidak hanya kuat dan awet, tetapi juga mampu mempercantik berbagai furniture di rumah. Jenis kayu yang digunakan sangat memengaruhi tampilan, kenyamanan, dan usia pakai furniture.  Setiap jenis kayu memiliki karakter berbeda, mulai dari warna, pola serat, hingga tekstur permukaannya. Dalam artikel ini, kami akan membahas

8 Jenis Kayu Lokal Indonesia yang Sering Digunakan untuk Furniture Read More »

cat melamin kayu

Cat Melamin Kayu Keras dan Mengkilap Ini Kekurangannya

Apa Itu Cat Melamin Kayu Cat melamin kayu adalah bahan finishing transparan yang difungsikan sebagai lapisan pelindung permukaan kayu. Lapisan ini tidak memberi warna, melainkan membentuk film keras di atas kayu. Tampilan akhir tetap menonjolkan warna dasar yang sudah ada sebelumnya. Bila menginginkan tampilan berwarna, proses pewarnaan harus dilakukan sebelum aplikasi cat melamin. Wood stain

Cat Melamin Kayu Keras dan Mengkilap Ini Kekurangannya Read More »

Clear Kayu Anti Gores yang Kuat untuk Furniture dan Decking

Produk olahan kayu seperti kerajinan dan furniture perlu melalui tahap finishing agar tampil lebih indah sekaligus terlindungi dari goresan. Dalam pemakaian sehari-hari, gesekan halus hampir tidak bisa dihindari. Kontak dengan tangan, barang, atau pijakan pelan-pelan akan meninggalkan bekas di permukaan kayu. Di sinilah clear kayu anti gores berperan sebagai lapisan pelindung. Finishing yang tepat membantu

Clear Kayu Anti Gores yang Kuat untuk Furniture dan Decking Read More »

finishing natural menggunakan sanding sealer dan clear coat

7 Tips Cara Mengecat Furniture Kayu Eksterior agar Tampil Natural Alami

Cara mengecat furniture kayu eksterior untuk tampilan natural alami bisa dilakukan dengan mudah dan hemat. Cek langsung tipsnya.  Gampang-gampang susah untuk menerapkan cara mengecat furniture kayu eksterior yang benar. Apalagi jika Anda mendambakan tampilan natural yang mengkilap.  Tidak banyak bahan finishing yang menawarkan tampilan bebas kilap untuk furniture eksterior namun tetap bisa melindungi dan tahan

7 Tips Cara Mengecat Furniture Kayu Eksterior agar Tampil Natural Alami Read More »

merk cat untuk tongkat pramuka

5 Hal yang Perlu Diperhatikan Saat Mengecat Tongkat Kayu

Membutuhkan tongkat kayu karena sering bepergian jauh, kebutuhan untuk usia lanjut atau untuk mendaki gunung atau untuk kegiatan ekstrakulikuler pramuka di sekolah? Pastikan Anda memberikan cat pada tongkat kayu dengan cara yang tepat agar tongkat kayu Anda tidak mudah lapuk.  Tongkat bisa menjadi alat bantu yang dibutuhkan oleh sebagian besar orang yang sudah berusia lanjut

5 Hal yang Perlu Diperhatikan Saat Mengecat Tongkat Kayu Read More »

bahaya cat

Tips dan Trik Menggunakan Cat Water Based Saat Mengecat Kayu

Menggunakan cat water based  membutuhkan teknik mengecat yang tepat agar bisa menghasilkan permukaan halus dan merata. Hal lain yang juga tidak boleh dilewatkan saat mengecat adalah proses mengampelas permukaan kayu, sebelum atau setelah aplikasi cat. Kayu salah satu material serta alam yang jadi favorit untuk setiap produk kerajinan hingga mebel. Tampilannya semakin indah jika menggunakan

Tips dan Trik Menggunakan Cat Water Based Saat Mengecat Kayu Read More »

Scroll to Top