Cat Kayu Besi Orchid Enamel, Tepat untuk Para Pecinta Lingkungan

Cat untuk kayu dan besi yang ramah lingkungan merupakan langkah Go Green, salah satu yang dapat digunakan adalah cat Orchid Enamel.

go green

Apabila Anda adalah seorang yang berkecimpung dalam menjaga kelestarian lingkungan, pasti Anda akan familiar dengan cat water based. Ya, cat water based merupakan pengganti cat solvent based yang berbahaya bagi kesehatan dan lingkungan. Cat water based merupakan salah satu langkah yang bergerak untuk menindaklanjuti go green. Karena cat water based merupakan cat ramah lingkungan yang tidak mencemari lingkungan bahkan mengeluarkan sedikit sekali VOC. Sehingga tidak akan mengganggu lingkungan, serta kesehatan.

Baca Juga : cat besi orchid enamel apakah bisa untuk kayu simak jawabanya disini

https://www.youtube.com/watch?v=dPHdUU3urf0

Apakah Anda ingin menampilkan konstruksi rumah dengan warna solid? Gunakan cat water based yang ramah lingkungan seperti cat Orchid. Produk tersebut sangat cocok karena kelenturannya yang bagus dan mudah diaplikasikan. Cat Orchid dengan tampilan doff ataupun glossy memudahkan Anda untuk menyesuaikan tampilan pada konstruksi rumah.

Orchid Enamel Cat Kayu Besi Ramah Lingkungan

Orchid merupakan cat berbahan water based enamel yang ramah lingkungan. Saat ini, produk water based telah dikembangkan oleh perusahaan cat. Tidak hanya untuk memenuhi kebutuhan masyarakat saja, melainkan juga untuk menjaga kesehatan lingkungan.

cat orchid

Cat water based merupakan produk yang menggantikan fungsi dari cat solvent based. Bahkan, industri manufaktur mebel di luar negeri telah mengurangi penggunaan cat solvent based yang berbahaya bagi kesehatan dan lingkungan. Kandungan merkuri dan timbal dapat merusak lingkungan serta mengganggu kesehatan. Dampak pada tubuh antara lain akan terganggu sistem syara, hati bahkan terjangkit kanker. Maka dari itu, sangat disarankan menggunakan cat water based.

Berikut adalah langkah-langkah finishing dengan cat water based, cat Orchid :

https://www.youtube.com/watch?v=eNOA-S0_0c0

  1. Pastikan bahan dasar seperti kayu, bambu dll sudah rata dan bersih. Jika Anda ragu, alangkah baiknya ampelas terlebih dahulu permukaan kayu sampai benar-benar rata dan bersih.
  2. Jika menginginkan pori-pori kayu tertutup, gunakan main coat Primer. Aplikasikan main coat ini untuk menutupi pori-pori ke seluruh permukaan kayu. Jika dirasa sudah cukup tunggu hingga kering. Apabila, Anda tidak menginginkan pori-pori tertutup seutuhnya, Anda dapat aplikasikan cat Orchid langsung ke permukaan kayu.
  3. Kemudian, aplikasikan cat Orchid ke seluruh permukaan dengan kuas. Anda juga dapat mengaplikasikannya dengan cara spray ataupun ball. Gunakan 20% air dari cat agar tidak terlalu kental dan encer. Jika terlalu kental, cat akan mudah terkelupas dan tidak dapat melekat ke kayu dengan sempurna.Untuk menampilkan warna dengan sempurna, biasanya diaplikasikan sebanyak 4 kali. Anda tidak perlu menggunakan topcoat karena cat Orchid sudah terkandung topcoat di dalamnya.

Cat Orchid Tepat Jika Anda Pecinta Lingkungan

Cat yang digunakan adalah cat water based produk Bio industries. bio industries merupakan perusahaan yang khusus mengembangkan cat water based yang aman dan ramah lingkungan.

Untuk pemesanan dan info lebih lanjut mengenai cat Orchid, silahkan hubungi Customer Service Bio Industries via telp ke no 0822-2026-5056 atau WA ke no. 0878-3934-6433. Apabila Anda di area Yogyakarta, silahkan mengunjungi kantor Bio Industries di Jl. Sidikan No.94, Sorosutan, Yogyakarta.

Semoga dengan ulasan di atas memudahkan Anda dalam finishing. Alangkah baiknya kurangi penggunaan cat solvent demi kesehatan dan lingkungan sekitar. Demikian ulasan dan tips singkat mengenai cat Orchid ramah lingkungan. Semoga

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top